Saturday, 24 August 2013

Pengertian Seni Rupa


Pengertian Seni Rupa menurut saya sendiri adalah sebagai berikut:


Seni Rupa adalah suatu ide, konsep, gagasan, karya, kreasi, kreatifitas seseorang yang bermakna dan memiliki nilai keindahan (estetis) yang diekspresikan melalui media unsur-unsur seni rupa, yaitu titik, garis, bidang, bentuk, tekstur, gelap terang, dan warna.










Seni rupa dengan jenis seni lain intinya adalah sama yaitu

No comments:

Post a Comment